arah.co.id

Berhasil Menjadi Gubernur Banten 2017-2022 Diusung Demokrat, WH Pindah Ke Partai Nasdem

Redaksi

Berhasil Menjadi Gubernur Banten 2017-2022 Diusung Demokrat, WH Pindah Ke Partai Nasdem
Poto (Instagram Channel_WH)

Arah.co.id - Paska selesai menjabat sebagai Gubernur Banten periode 2017-2022, Wahidin Halim atau yang sering dipanggil akrab WH pindah dari Partai Demokrat ke Partai Nasional Demokrat (Nasdem).


Pindahnya WH ke Partai Nasedem diketahui setelah adanya rilis dalam postingan instagram dengan nama akun @channel_wh. Dalam rilis tersebut WH memohon dukungan dan doanya kepada warga Banten. Selasa (7/6/2022).


Diketahui, Wahidin Halim menjabat sebagai Gubernur Banten periode 2017-2022 diusung oleh Partai Demokrat yang dipasangkan dengan Andika Hazrumy dari Partai Golkar.


Wahidin Halim - Andika Hazrumy menang dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) Banten tahun 2017 lalu melawan Pasangan Rano Karno-Embay Mulya Syariep dengan peroleha suara 2.411.213 atau 50,95 persen, sedangkan Lawannya Rano-Embay mempeeoleh suara sebanyak 2.321.323 atau 49,05 persen.


Sekertaris DPW Partai Nasdem Aries membenarkan WH telah bergabung dengan Partai Nasdem, kata mantan Anggota DPRD Banten itu juga, pindahnya WH ke Nasdem merupakan pilihan WH.


"Pak Wahidin sudah gabung di Nasdem," katanya dalam rilis yang di posting @Channel_wh.


Dengan gabungnya mantan Gubernur Banten yang diusung Demokrat, Aries optimis di wilayah Tangerang Raya pihaknya akan mendapatkan satu kursi di DPR RI pada pileg 2024.


"Kita optimis pileg 2024 mendatang untuk pemilihan tangerang raya wilayah kabupaten/kota provinsi Banten khususnya dipastikan akan meraih satu kursi di senayan," ujarnya.

Editor : Redaksi

berita terkait

Image

News

DPD Nasdem Lebak Komitmen Menangkan Anis Baswedan di Pilpres 2024

Image

News

Sederet Nama Kader Demokrat Yang Berpotensi Dicalonkan Menjadi Gubernur Banten, Dari WH Hingga Arief

Image

News

Bawaslu Lebak Gelar Kunjungan Kelembagaan ke Partai Nasdem Lebak

Image

News

Usai kembali Pimpin Nasdem, Dedi Jubaedi Nyatakan Siap Maju di Pilbup Lebak 2024

Image

News

Peduli Sesama, Balon DPRD Lebak Santuni Puluhan Anak Yatim

Image

News

Kunjungan Surya Paloh ke Demokrat, AHY: Kami Ingin Kapal Koalisi Ini Berlayar dan Menang

Image

News

Hasil Survai CISA, Demokrat Berada Diposisi Kedua, Mahpudin : Demokrat Akan Terus Perjuangkan Harapa

Image

News

Setiap Hari Menjelang Berbuka, HRS Bagikan Takjil Dan Masker

Image

Megapolitan

AHY Ajak Kader Dukung Anies Pimpin Perubahan dan Perbaikan

terkini

Image
News

Eks Kades Tambak Baya Rugikan Negara Setengah Miliar, Diduga Jual Tanah Bengkok

Lebak, Arah.co.id - Mantan Kades Tambak Baya berinisial YA (48) diamankan Polres Lebak, diduga melakukan tindak pidana korupsi...

Image
News

Soal Penjualan Tanah Negara, Unit Tipikor Polres Lebak Geledah Kantor Desa Tambakbaya

Lebak, Arah.co.id - Jajaran Penyidik Unit Tindak pidana korupsi (Tipikor) Satreskrim Polres Lebak melakukan penggeledahan di...

Image
News

Sebanyak 103 Mahasiswa STAI NH Malingping Lebak Banten Diwisuda

Serang, Arah.co.id - Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Nurul Hidayah Malingping, Lebak Banten, menggelar Wisuda Sarjana tahun...

Image
News

Sosok Pengusaha Muda Ade Rahmat Komitmen akan Menangkan Partai NasDem Pileg 2024 di Lebak

Lebak, Arah.co.id - Menjelang Pemilihan umum (Pemilu) Serentak 2024 sosok pengusaha muda yakni Ade Rahmat Hidayat ST dari Lebak...

Image
News

Hormati Leluhur Mantan Kades, Pemdes Cikamunding dan Tokmas Gelar Ziarah

Lebak, Arah.co.id - Pemerintah desa (Pemdes) Cikamunding menginisiasi tradisi baru yakni ziarah ke makam mantan Kepala Desa dan...

Image
News

Sambut Mubesda I "IWO Kota Bekasi Harus Bisa Menjaga Marwah Jurnalistik di Era Digital"

Arah co.id - Pengurus Daerah (PD) Ikatan Wartawan Online (IWO) Kota Bekasi akan melaksanakan Musyawarah Besar Daerah 1 (Mubesda)...

terpopuler

  1. Mahasiswa Akan Demo Istana, Epidemiolog Ingatkan Risiko Covid-19

  2. Mengakui Melanggar Kode Etik Jurnalistik, Detik.com Minta Maaf Kepada Wahidin Halim

  3. Potongan Tangan Manusia Gegerkan Warga Bayah

  4. Iti Octavia Jayabaya Layak Jadi Gubernur Banten

  5. Laksanakan Vaksinasi, Nakes Binda Banten Turun Ke Pelosok Kampung Di Kecamatan Cipanas

  6. Berhasil Menjadi Gubernur Banten 2017-2022 Diusung Demokrat, WH Pindah Ke Partai Nasdem

  7. Pihak Ketiga Pembangunan Jakamantul Dapat Warning

  8. Wow.. Siswa SMKN 4 Pandeglang Berhasil Buat Mobil Listrik Sahabat Wahidin Halim